KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) tengah mengevaluasi potensi penurunan suku bunga kredit sejalan dengan kebijakan Bank Indonesia (BI) memangkas suku bunga tahun ini. BI kemarin kembali memangkas suku bunga acuannya sebesar 25 basis poin (bps) ke level 4,5%. Langkah itu dilakukan untuk memitigasi perlambatan kredit sebagai dampak kian meluasnya penyebaran virus corona (Covid-19). Baca Juga: Ada wabah corona, Bank Mandiri dan BNI berikan relaksasi kredit bagi UMKM
BRI kaji turunkan bunga kredit segmen UMKM
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) tengah mengevaluasi potensi penurunan suku bunga kredit sejalan dengan kebijakan Bank Indonesia (BI) memangkas suku bunga tahun ini. BI kemarin kembali memangkas suku bunga acuannya sebesar 25 basis poin (bps) ke level 4,5%. Langkah itu dilakukan untuk memitigasi perlambatan kredit sebagai dampak kian meluasnya penyebaran virus corona (Covid-19). Baca Juga: Ada wabah corona, Bank Mandiri dan BNI berikan relaksasi kredit bagi UMKM