KONTAN.CO.ID - PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) memproyeksikan, pada semester II, jumlah kredit yang direstrukturisasi masih mengalami kenaikan. Salah satu alasannya, kualitas kredit yang masih menantang. Haru Koesmahargyo, Direktur Keuangan BRI mengatakan sampai Juni 2017, jumlah kredit yang direstrukturisasi sebesar 6% dari total pinjaman. "Mayoritas berasal dari sektor seperti perdagangan sesuai dengan mayoritas portofolio BRI," ujar Haru kepada KONTAN di Jakarta, Senin (14/8).
BRI proyeksi restrukturisasi kredit masih naik
KONTAN.CO.ID - PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) memproyeksikan, pada semester II, jumlah kredit yang direstrukturisasi masih mengalami kenaikan. Salah satu alasannya, kualitas kredit yang masih menantang. Haru Koesmahargyo, Direktur Keuangan BRI mengatakan sampai Juni 2017, jumlah kredit yang direstrukturisasi sebesar 6% dari total pinjaman. "Mayoritas berasal dari sektor seperti perdagangan sesuai dengan mayoritas portofolio BRI," ujar Haru kepada KONTAN di Jakarta, Senin (14/8).