KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) melakukan penandatangan kerjasama dengan PT Angkasa Pura II (AP II) terkait jasa layanan transaksi pembayaran online. Dalam kerjasama ini, BRI akan memberikan layanan cashless atau non-tunai di lingkungan AP II. Kuswiyoto, Direktur Kredit Menengah Korporasi dan BUMN BRI bilang dengan kerjasama ini diharapman bank bisa memberikan jasa layanan perbankan melalui cashless di lingkungan AP II. "Selain itu, harapannya kami bisa memberikan layanan perbankan melalui tenant yang bekerjasama dengan AP II," kata Kuswiyoto, Kamis (11/1).
BRI sediakan layanan pembayaran non-tunai di lingkungan AP II
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) melakukan penandatangan kerjasama dengan PT Angkasa Pura II (AP II) terkait jasa layanan transaksi pembayaran online. Dalam kerjasama ini, BRI akan memberikan layanan cashless atau non-tunai di lingkungan AP II. Kuswiyoto, Direktur Kredit Menengah Korporasi dan BUMN BRI bilang dengan kerjasama ini diharapman bank bisa memberikan jasa layanan perbankan melalui cashless di lingkungan AP II. "Selain itu, harapannya kami bisa memberikan layanan perbankan melalui tenant yang bekerjasama dengan AP II," kata Kuswiyoto, Kamis (11/1).