KONTAN.CO.ID-JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) menargetkan volume transaksi pembayaran melalui Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) tahun 2024 dapat tumbuh sekitar 18% secara tahunan (year on year/YoY). Direktur Jaringan dan Layanan BRI Andrijanto mengatakan optimisme tersebut seiring dengan semakin gencarnya penggunaan QRIS di masyarakat yang memberikan kemudahan dalam bertransaksi. "Ini juga berdampak pada pertumbuhan volume transaksi merchant QRIS BRI yang terus meningkat," katanya kepada Kontan, Selasa (23/1).
BRI Targetkan Volume Transaksi dari Merchant QRIS Tumbuh 18% pada Tahun 2024
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) menargetkan volume transaksi pembayaran melalui Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) tahun 2024 dapat tumbuh sekitar 18% secara tahunan (year on year/YoY). Direktur Jaringan dan Layanan BRI Andrijanto mengatakan optimisme tersebut seiring dengan semakin gencarnya penggunaan QRIS di masyarakat yang memberikan kemudahan dalam bertransaksi. "Ini juga berdampak pada pertumbuhan volume transaksi merchant QRIS BRI yang terus meningkat," katanya kepada Kontan, Selasa (23/1).