LONDON. Maskapai penerbangan Inggris, British Airways berencana memangkas 1.700 karyawannya dan akan merumahkan awak kabin untuk memotong pengeluaran akibat keuangan perusahaan mengalami kemerosotan. Maskapai juga mengumumkan ke depannya akan mengurangi perekrutan karyawan baru dalam periode dan kondisi yang berbeda dengan situasi sebelumnya. British Airways telah kehilangan pendapatan dan di luar dugaan mengalami kerugian besar dalam dua tahun berturut-turut. Pada tahun sampai akhir Maret, British Airways mengalami kerugian hingga 401 miliar Poundsterling, kerugian terbesar sejak maskapai tersebut diprivatisasi pada tahun 1987.
British Airways Akan Pangkas 1.700 Karyawannya
LONDON. Maskapai penerbangan Inggris, British Airways berencana memangkas 1.700 karyawannya dan akan merumahkan awak kabin untuk memotong pengeluaran akibat keuangan perusahaan mengalami kemerosotan. Maskapai juga mengumumkan ke depannya akan mengurangi perekrutan karyawan baru dalam periode dan kondisi yang berbeda dengan situasi sebelumnya. British Airways telah kehilangan pendapatan dan di luar dugaan mengalami kerugian besar dalam dua tahun berturut-turut. Pada tahun sampai akhir Maret, British Airways mengalami kerugian hingga 401 miliar Poundsterling, kerugian terbesar sejak maskapai tersebut diprivatisasi pada tahun 1987.