KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) berhasil mencatatkan kinerja positif hingga kuartal III 2021. Hingga akhir tahun, bank ini optimistis bisa melanjutkan pertumbuhan positif. Hery Gunardi, Direktur Utama BSI mengatakan, BSI telah menetapkan target laba tumbuh sekutar 30%-35% secara year on year (yoy). Sementara kredit dibidik tumbuh 6%-7% dan Dana Pihak Ketiga (DPK) tumbuh 8%-9%. Rasio kredit bermasalah atau non performing finance (NPF) secara gross ditargetkan akan dijaga di level 2,9%-3% dan CAR 22%-22,5%.
BSI targetkan pembiayaan tumbuh 9%-10% pada 2022
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) berhasil mencatatkan kinerja positif hingga kuartal III 2021. Hingga akhir tahun, bank ini optimistis bisa melanjutkan pertumbuhan positif. Hery Gunardi, Direktur Utama BSI mengatakan, BSI telah menetapkan target laba tumbuh sekutar 30%-35% secara year on year (yoy). Sementara kredit dibidik tumbuh 6%-7% dan Dana Pihak Ketiga (DPK) tumbuh 8%-9%. Rasio kredit bermasalah atau non performing finance (NPF) secara gross ditargetkan akan dijaga di level 2,9%-3% dan CAR 22%-22,5%.