KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyaluran bantuan subsidi upah (BSU) tahap 7 melalui PT Pos Indonesia dimulai pada pekan ini, tepatnya Rabu (2/11/2022). Hal itu ditegaskan oleh Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker). "Insha Allah Rabu (pencairan subsidi gaji tahap 7 lewat Kantor Pos) diterima pekerja," ujar Direktur Jenderal Pembinaan Hubungan Industrial dan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (PHI Jamsostek) Kemenaker, Indah Anggoro Putri dihubungin Kompas.com, Minggu (30/10/2022). Kemenaker mengakui penyaluran BSU tersebut terlambat dari jadwal awal. Putri bilang hal itu terjadi karena pemerintah memastikan kejelasan skema penyalurannya terhadap para penerima yang tidak memiliki rekening Bank Himbara.
BSU Tahap 7 Cair 2 November, Ini Cara Cek Penerimanya Lewat Aplikasi Pospay
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyaluran bantuan subsidi upah (BSU) tahap 7 melalui PT Pos Indonesia dimulai pada pekan ini, tepatnya Rabu (2/11/2022). Hal itu ditegaskan oleh Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker). "Insha Allah Rabu (pencairan subsidi gaji tahap 7 lewat Kantor Pos) diterima pekerja," ujar Direktur Jenderal Pembinaan Hubungan Industrial dan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (PHI Jamsostek) Kemenaker, Indah Anggoro Putri dihubungin Kompas.com, Minggu (30/10/2022). Kemenaker mengakui penyaluran BSU tersebut terlambat dari jadwal awal. Putri bilang hal itu terjadi karena pemerintah memastikan kejelasan skema penyalurannya terhadap para penerima yang tidak memiliki rekening Bank Himbara.