KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) mencatat pertumbuhan dua digit pada current account and savings account (CASA) di kuartal III 2017. Tabungan dan giro BTN tumbuh sebesar 21,47% year on year (yoy). Budi Satria, Direktur BTN mengatakan, pertumbuhan CASA BTN di atas rata-rata industri perbankan. Hasil ini bisa dicapai berkat strategi BTN mengembangkan dana murah melalui program undian berhadiah maupun aktivasi penggunaan produk-produk e-banking BTN seperti BTN mobile banking, internet banking dan cash management system. “Kami tidak saja menyasar pasar retail, namun juga upaya kami untuk mulai mendorong penggunaannya (layanan perbankan) oleh nasabah-nasabah institusi,” ujar Budi kepada Kontan.co.id, Jumat (17/11).
BTN catat pertumbuhan CASA 21,47%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) mencatat pertumbuhan dua digit pada current account and savings account (CASA) di kuartal III 2017. Tabungan dan giro BTN tumbuh sebesar 21,47% year on year (yoy). Budi Satria, Direktur BTN mengatakan, pertumbuhan CASA BTN di atas rata-rata industri perbankan. Hasil ini bisa dicapai berkat strategi BTN mengembangkan dana murah melalui program undian berhadiah maupun aktivasi penggunaan produk-produk e-banking BTN seperti BTN mobile banking, internet banking dan cash management system. “Kami tidak saja menyasar pasar retail, namun juga upaya kami untuk mulai mendorong penggunaannya (layanan perbankan) oleh nasabah-nasabah institusi,” ujar Budi kepada Kontan.co.id, Jumat (17/11).