JAKARTA. Dewi keberuntungan sepertinya tengah menyelimuti aktivitas usaha PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Bagaimana tidak? Di tengah perlambatan pertumbuhan ekonomi dunia dan nasional yang berdampak pada penyaluran kredit industri bank umum, BTN mampu membukukan kinerja kinclong. Setelah mencatatkan pertumbuhan kredit 20% dan laba bersih di atas 50% pada kuartal ketiga ini, bank pelat merah yang fokus pada penyaluran kredit pemilikan rumah (KPR) tersebut optimis bisa mempertahankan pertumbuhan double digit hingga penghujung tahun nanti. "Kami prediksi, kredit akan tumbuh di kisaran 18%-20%, dan laba 50%," terang Maryono, Direktur Utama BTN, kemarin.
BTN optimistis kredit akhir tahun tumbuh 20%
JAKARTA. Dewi keberuntungan sepertinya tengah menyelimuti aktivitas usaha PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Bagaimana tidak? Di tengah perlambatan pertumbuhan ekonomi dunia dan nasional yang berdampak pada penyaluran kredit industri bank umum, BTN mampu membukukan kinerja kinclong. Setelah mencatatkan pertumbuhan kredit 20% dan laba bersih di atas 50% pada kuartal ketiga ini, bank pelat merah yang fokus pada penyaluran kredit pemilikan rumah (KPR) tersebut optimis bisa mempertahankan pertumbuhan double digit hingga penghujung tahun nanti. "Kami prediksi, kredit akan tumbuh di kisaran 18%-20%, dan laba 50%," terang Maryono, Direktur Utama BTN, kemarin.