KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) Resmi membuka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-18 Asia timur atau East Asia Summit, Kamis (7/9). Dalam sambutannya, Jokowi menekankan pentingnya menjaga perdamaian dan stabilitas politik antar kawasan Asia Timur. "Saya hanya ingin menekankan satu hal bahwa kita semua yang duduk di ruangan ini memiliki tanggung jawab yang sama besar untuk menciptakan pedamaian, kemakmuran dan stabilitas di kawasan," kata Jokowi.
Buka East Asia Summit, Jokowi Tekankan Soal Kedamaian dan Stabilitas Politik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) Resmi membuka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-18 Asia timur atau East Asia Summit, Kamis (7/9). Dalam sambutannya, Jokowi menekankan pentingnya menjaga perdamaian dan stabilitas politik antar kawasan Asia Timur. "Saya hanya ingin menekankan satu hal bahwa kita semua yang duduk di ruangan ini memiliki tanggung jawab yang sama besar untuk menciptakan pedamaian, kemakmuran dan stabilitas di kawasan," kata Jokowi.