KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo kembali perintahkan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan membuka peluang investasi. Hal itu diungkapkan Jokowi saat membuka rapat terbatas mengenai akselerasi implementasi program perindustrian dan perdagangan. Investasi di buka untuk mengatasi neraca dagang. Baca Juga: Kemenaker mencatat 2.000 LPK untuk pendidikan vokasi bagi penerima kartu pra kerja
Buka ratas perdagangan, Jokowi kembali perintahkan Luhut buka peluang investasi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo kembali perintahkan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan membuka peluang investasi. Hal itu diungkapkan Jokowi saat membuka rapat terbatas mengenai akselerasi implementasi program perindustrian dan perdagangan. Investasi di buka untuk mengatasi neraca dagang. Baca Juga: Kemenaker mencatat 2.000 LPK untuk pendidikan vokasi bagi penerima kartu pra kerja