KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Apakah Anda kerap merasakan cuaca dangat panas dan terik akhir-akhir ini? Apa yang terjadi? Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menegaskan, bahwa suhu panas terik yang terjadi di wilayah Indonesia saat ini bukanlah fenomena gelombang panas. Deputi Bidang Meteorologi BMKG, Guswanto mengatakan, fenomena suhu udara terik yang terjadi pada siang hari di sejumlah wilayah Indonesia ini dipicu oleh beberapa hal.
Bukan Gelombang Panas, Ini Penyebab Cuaca Panas Terik di Indonesia Menurut BMKG
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Apakah Anda kerap merasakan cuaca dangat panas dan terik akhir-akhir ini? Apa yang terjadi? Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menegaskan, bahwa suhu panas terik yang terjadi di wilayah Indonesia saat ini bukanlah fenomena gelombang panas. Deputi Bidang Meteorologi BMKG, Guswanto mengatakan, fenomena suhu udara terik yang terjadi pada siang hari di sejumlah wilayah Indonesia ini dipicu oleh beberapa hal.