KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bukan pesta kembang api, wilayah Israel mengalami hujan roket di malam pergantian tahun 2023 ke 2024. Mengutip laporan timesofisrael.com, Israel menyebut lebih dari 20 roket ditembakkan oleh pejuang kemerdekaan Palestina Hamas ke Israel bagian selatan dan Israel tengah, tepat di awal tahun baru. Israel mengklaim sebagian besar roket tersebut berhasil diintersep atau ditembak jatuh oleh sistem pertahanan misil Iron Dome.
Bukan Pesta Kembang Api, Israel Dihujani Roket Hamas di Malam Tahun Baru 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bukan pesta kembang api, wilayah Israel mengalami hujan roket di malam pergantian tahun 2023 ke 2024. Mengutip laporan timesofisrael.com, Israel menyebut lebih dari 20 roket ditembakkan oleh pejuang kemerdekaan Palestina Hamas ke Israel bagian selatan dan Israel tengah, tepat di awal tahun baru. Israel mengklaim sebagian besar roket tersebut berhasil diintersep atau ditembak jatuh oleh sistem pertahanan misil Iron Dome.