KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) sebut penurunan rata-rata nilai transaksi harian (RNTH) lebih disebabkan oleh kondisi global. Lantaran, secara regional, RNTH Asean 6 mengalami penurunan kecuali Thailand yang tumbuh 18%. Indonesia dan Malaysia mengalami penurunan 22,5% sejak awal tahun hingga Jumat (24/1) bila dibandingkan full year 2019. Baca Juga: Ini saham baru yang jadi anggota indeks Pefindo25 periode Februari-Juli 2020
Bukan saham gorengan, tapi ini penyebab transaksi harian di BEI turun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) sebut penurunan rata-rata nilai transaksi harian (RNTH) lebih disebabkan oleh kondisi global. Lantaran, secara regional, RNTH Asean 6 mengalami penurunan kecuali Thailand yang tumbuh 18%. Indonesia dan Malaysia mengalami penurunan 22,5% sejak awal tahun hingga Jumat (24/1) bila dibandingkan full year 2019. Baca Juga: Ini saham baru yang jadi anggota indeks Pefindo25 periode Februari-Juli 2020