KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jelang Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) dalam waktu dekat, beberapa emiten berpeluang untuk membagikan dividen lebih tinggi dibandingkan tahun sebelumnya. Beberapa emiten tersebut yakni PT Bukit Asam Tbk (PTBA) dan PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS). Berdasarkan keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI), rencana PTBA akan menggelar RUPST di 1 April 2019. Sedangkan PGAS rencananya akan digelar 28 Maret 2019. Kedua agenda RUPST tersebut, sama sama menjadwalkan adanya penetapan pembagian dividen. Analis Binaartha Sekuritas Muhammad Nafan Aji mengatakan, hingga kuartal III 2018, PGAS masih mencatatkan kinerja positif. Laba maupun pendapatan emiten gas ini masih meningkat.
Bukit Asam (PTBA) dan PGN (PGAS) diprediksi akan bagikan dividen lebih tinggi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jelang Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) dalam waktu dekat, beberapa emiten berpeluang untuk membagikan dividen lebih tinggi dibandingkan tahun sebelumnya. Beberapa emiten tersebut yakni PT Bukit Asam Tbk (PTBA) dan PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS). Berdasarkan keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI), rencana PTBA akan menggelar RUPST di 1 April 2019. Sedangkan PGAS rencananya akan digelar 28 Maret 2019. Kedua agenda RUPST tersebut, sama sama menjadwalkan adanya penetapan pembagian dividen. Analis Binaartha Sekuritas Muhammad Nafan Aji mengatakan, hingga kuartal III 2018, PGAS masih mencatatkan kinerja positif. Laba maupun pendapatan emiten gas ini masih meningkat.