KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Bukopin Tbk dalam keterangan terbuka pada 2 Oktober 2019 akan menggelar rapat umum pemegang saham luar biasa (RUPLSB) pada 24 Oktober 2019 mendatang. Nah, dalam panggilan RUPS yang diunggah pada laman resmi perusahaan, agenda RUPSLB tersebut nantinya akan meminta persetujuan rencana untuk melaksanakan Penawaran Umum Terbatas (PUT) V dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) alias rights issue. Perusahaan merencanakan untuk menerbitkan saham kelas B sebanyak-banyaknya 40% dari jumlah salah yang ditempatkan oleh perseroan atau sejumlah 4,66 miliar saham dengan nilai nominal sebesar Rp 100.
Bulan ini, Bank Bukopin bakal minta restu pemegang saham untuk rights issue
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Bukopin Tbk dalam keterangan terbuka pada 2 Oktober 2019 akan menggelar rapat umum pemegang saham luar biasa (RUPLSB) pada 24 Oktober 2019 mendatang. Nah, dalam panggilan RUPS yang diunggah pada laman resmi perusahaan, agenda RUPSLB tersebut nantinya akan meminta persetujuan rencana untuk melaksanakan Penawaran Umum Terbatas (PUT) V dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) alias rights issue. Perusahaan merencanakan untuk menerbitkan saham kelas B sebanyak-banyaknya 40% dari jumlah salah yang ditempatkan oleh perseroan atau sejumlah 4,66 miliar saham dengan nilai nominal sebesar Rp 100.