KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Utama Perum Bulog, Budi Waweso mengatakan, Bulog telah menyiapkan sejumlah persiapan pendistribusian minyak goreng curah mulai dari skema pendistribusian hingga pendanaan. Budi Waseso atau yang biasa disapa Buwas menyebutkan skema distribusi yang disiapkan bulog ada dua diantaranya menggunakan skema lewat bantuan yang diprogramkan oleh Kementerian Sosial (Kemensos). Selanjutnya, Bulog sebagai distribusi murni ke pasar untuk kegiatan komersil. “Prinsipnya, Bulog tidak akan melakukan sendiri. Untuk Kemensos datanya sudah ada di PT Pos Indonesia, sedangkan yang untuk pasar akan dibantu BGR Logistikk karena mereka punya jaringan dan sistem ke pasar,” tutur Buwas, pada awak media di Kantor Bulog, Selasa (10/5)
Bulog: Distribusi Minyak Goreng Curah Sudah Siap
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Utama Perum Bulog, Budi Waweso mengatakan, Bulog telah menyiapkan sejumlah persiapan pendistribusian minyak goreng curah mulai dari skema pendistribusian hingga pendanaan. Budi Waseso atau yang biasa disapa Buwas menyebutkan skema distribusi yang disiapkan bulog ada dua diantaranya menggunakan skema lewat bantuan yang diprogramkan oleh Kementerian Sosial (Kemensos). Selanjutnya, Bulog sebagai distribusi murni ke pasar untuk kegiatan komersil. “Prinsipnya, Bulog tidak akan melakukan sendiri. Untuk Kemensos datanya sudah ada di PT Pos Indonesia, sedangkan yang untuk pasar akan dibantu BGR Logistikk karena mereka punya jaringan dan sistem ke pasar,” tutur Buwas, pada awak media di Kantor Bulog, Selasa (10/5)