KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian BUMN mengklaim telah menjalankan rekomendasi dari Komite Keselamatan Konstruksi (K2) terkait sejumlah kecelakaan kerja di proyek konstruksi. "Penggantian pimpinan proyek Double Dobule Track (DDT) PT Hutama Karya (Persero/HK) dan Vice President pengawasan proyek PT Virama Karya (Persero) sudah dilakukan," ujar Deputi Bidang Usaha Konstruksi dan Saran dan Prasarana Perhubungan (KSPP) Kementerian BUMN, Ahmad Bambang kepada Kontan.co.id Senin (19/3). Pergantian tersebut merupakan salah satu sanksi yang terdapat dalam rekomendasi Komite K2. Selain pergantian kedua BUMN karya tersebut, Komite K2 juga merekomendasikan pergantian direksi PT Waskita Karya (Persero) Tbk.
BUMN: Penggantian direksi Waskita Karya masih dalam proses
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian BUMN mengklaim telah menjalankan rekomendasi dari Komite Keselamatan Konstruksi (K2) terkait sejumlah kecelakaan kerja di proyek konstruksi. "Penggantian pimpinan proyek Double Dobule Track (DDT) PT Hutama Karya (Persero/HK) dan Vice President pengawasan proyek PT Virama Karya (Persero) sudah dilakukan," ujar Deputi Bidang Usaha Konstruksi dan Saran dan Prasarana Perhubungan (KSPP) Kementerian BUMN, Ahmad Bambang kepada Kontan.co.id Senin (19/3). Pergantian tersebut merupakan salah satu sanksi yang terdapat dalam rekomendasi Komite K2. Selain pergantian kedua BUMN karya tersebut, Komite K2 juga merekomendasikan pergantian direksi PT Waskita Karya (Persero) Tbk.