NEW YORK. Bursa Amerika Serikat (AS) menutup perdagangan dengan pelemahan, Senin (8/12). Penurunan saham-saham energi menyeret Wall Street meninggalkan level rekornya. Standard & Poor's 500 turun 0,7% dan ditutup di 2.060,31 pada pukul 16:00 waktu New York. Dow Jones Industrial Average terpeleset 106,31 poin atau 0,6% menadi 17.852,48. Sedangkan Russel 2000 Index yang memperdagangkan saham-saham lebih kecil merosot 1,3%.
Bursa AS ambil nafas setelah rally 7 pekan
NEW YORK. Bursa Amerika Serikat (AS) menutup perdagangan dengan pelemahan, Senin (8/12). Penurunan saham-saham energi menyeret Wall Street meninggalkan level rekornya. Standard & Poor's 500 turun 0,7% dan ditutup di 2.060,31 pada pukul 16:00 waktu New York. Dow Jones Industrial Average terpeleset 106,31 poin atau 0,6% menadi 17.852,48. Sedangkan Russel 2000 Index yang memperdagangkan saham-saham lebih kecil merosot 1,3%.