NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) kembali turun di tengah pandangan kinerja Apple Inc dan Boeing Co yang mengecewakan investor. Di sisi lain, saham energi merosot seiring minyak jelang keputusan pertama The Fed tahun ini. Indeks Standard & Poor 500 turun 0,4 % menjadi 1.895,62 pada 09:32 waktu New York, setelah reli 1,4 % pada Selasa (26/1), karena rebound dalam minyak mendorong saham energi. Minyak mentah berjangka tergelincir 1,2 %. "Pasar akan ditahan, menunggu pernyataan Fed. Mungkin ada keraguan bahwa Fed tidak akan cukup dovish," kata Ben Kumar, manajer investasi di Seven Investment Management
Bursa AS memerah menanti keputusan The Fed
NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) kembali turun di tengah pandangan kinerja Apple Inc dan Boeing Co yang mengecewakan investor. Di sisi lain, saham energi merosot seiring minyak jelang keputusan pertama The Fed tahun ini. Indeks Standard & Poor 500 turun 0,4 % menjadi 1.895,62 pada 09:32 waktu New York, setelah reli 1,4 % pada Selasa (26/1), karena rebound dalam minyak mendorong saham energi. Minyak mentah berjangka tergelincir 1,2 %. "Pasar akan ditahan, menunggu pernyataan Fed. Mungkin ada keraguan bahwa Fed tidak akan cukup dovish," kata Ben Kumar, manajer investasi di Seven Investment Management