NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) terkoreksi seiring meningkatnya spekulasi The Fed melihat pertumbuhan ekonomi cukup kuat untuk menaikkan suku bunga secepatnya di bulan Juni. Indeks S & P 500 turun 0,9 % menjadi 2.047,16 pukul 16:00 sore di New York, Selasa (17/5) setelah reli sebesar 1 % kemarin. Indeks Dow Jones Industrial Average turun 1 %. Indeks S & P 500 Index menghapus reli Senin karena data ekonomi menunjukkan harga konsumen yang lebih tinggi, dengan lebih cepatnya penurunan pasca sepasang pejabat The Fed menyarankan agar suku bunga yang lebih tinggi dapat dijalankan.
Bursa AS memerah seiring spekulasi The Fed
NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) terkoreksi seiring meningkatnya spekulasi The Fed melihat pertumbuhan ekonomi cukup kuat untuk menaikkan suku bunga secepatnya di bulan Juni. Indeks S & P 500 turun 0,9 % menjadi 2.047,16 pukul 16:00 sore di New York, Selasa (17/5) setelah reli sebesar 1 % kemarin. Indeks Dow Jones Industrial Average turun 1 %. Indeks S & P 500 Index menghapus reli Senin karena data ekonomi menunjukkan harga konsumen yang lebih tinggi, dengan lebih cepatnya penurunan pasca sepasang pejabat The Fed menyarankan agar suku bunga yang lebih tinggi dapat dijalankan.