NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) menguat setelah adanya kenaikan pertumbuhan industri manufaktur di AS. Selain itu, keputusan Facebook membeli WhatsApp senilai US$ 19 miliar juga ikut memangkas kekhawatiran prospek ekonomi global yang membantu penguatan indeks acuan AS. Indeks Standard & Poor 500 menguat 0,6% menjadi 1.839,78 di New York, Kamis (20/2). Indeks MSCI EM Index Eropa turun 0,4% di tengah adanya bentrokan di Ukraina. Indeks manufaktur AS bulan Februari diproyeksikan naik.
Bursa AS menghijau setelah Facebook beli WhatsApp
NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) menguat setelah adanya kenaikan pertumbuhan industri manufaktur di AS. Selain itu, keputusan Facebook membeli WhatsApp senilai US$ 19 miliar juga ikut memangkas kekhawatiran prospek ekonomi global yang membantu penguatan indeks acuan AS. Indeks Standard & Poor 500 menguat 0,6% menjadi 1.839,78 di New York, Kamis (20/2). Indeks MSCI EM Index Eropa turun 0,4% di tengah adanya bentrokan di Ukraina. Indeks manufaktur AS bulan Februari diproyeksikan naik.