KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa saham Asia masih melanjutkan kenaikan pada pagi ini. Selasa (29/10) pukul 8.47 WIB, indeks Nikkei 225 naik 0,52%. Hang Seng menguat 0,14%. Taiex menguat 0,40%. Kospi naik tipis 0,09%. Sedangkan Straits Times menguat 1,04%. Indeks Shanghai justru turun 0,27% pada hari ini. Kemarin, Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan bahwa dia siap menandatangani kesepakatan dagang dengan China lebih awal daripada jadwal. Sementara US Trade Representative mengatakan akan meninjau penundaan tarif impor atas US$ 34 miliar barang dari China yang berakhir 28 Desember tahun ini.
Bursa Asia melanjutkan penguatan pada Selasa (29/10) pagi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa saham Asia masih melanjutkan kenaikan pada pagi ini. Selasa (29/10) pukul 8.47 WIB, indeks Nikkei 225 naik 0,52%. Hang Seng menguat 0,14%. Taiex menguat 0,40%. Kospi naik tipis 0,09%. Sedangkan Straits Times menguat 1,04%. Indeks Shanghai justru turun 0,27% pada hari ini. Kemarin, Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan bahwa dia siap menandatangani kesepakatan dagang dengan China lebih awal daripada jadwal. Sementara US Trade Representative mengatakan akan meninjau penundaan tarif impor atas US$ 34 miliar barang dari China yang berakhir 28 Desember tahun ini.