SINGAPURA. Mayoritas indeks di Asia membuka perdagangan Rabu (3/5) dengan penguatan. Bursa Asia sejalan dengan penguatan bursa Amerika Serikat tadi malam, meski akhirnya dikecewakan data penjualan Apple. Di Jepang, Indeks Nikkei menguat 0,7%, sementara dollar AS masih berada di sekitar level terkuat 112,04 yen pada pukul 8:37 waktu Singapura. Kemarin, dollar/yen berada di 112,30. Ke Korea Selatan, Indeks Kospi dibuka menguat 0,65%. Sementara di Australia, Indeks S&P/ASX 200 melemah tipis 0,07%.
Bursa Asia menggeliat di perdagangan pagi
SINGAPURA. Mayoritas indeks di Asia membuka perdagangan Rabu (3/5) dengan penguatan. Bursa Asia sejalan dengan penguatan bursa Amerika Serikat tadi malam, meski akhirnya dikecewakan data penjualan Apple. Di Jepang, Indeks Nikkei menguat 0,7%, sementara dollar AS masih berada di sekitar level terkuat 112,04 yen pada pukul 8:37 waktu Singapura. Kemarin, dollar/yen berada di 112,30. Ke Korea Selatan, Indeks Kospi dibuka menguat 0,65%. Sementara di Australia, Indeks S&P/ASX 200 melemah tipis 0,07%.