KONTAN.CO.ID - TOKYO. Bursa Asia dibuka menguat, Senin pagi (16/10), menjelang rilis data inflasi China. Mengutip CNBC, indeks Nikkei 225 menguat 0,7%. Indeks saham Jepang ini sudah reli sembilan hari berturut-turut. Di Korea, indeks Kospi juga naik 0,43%, terutama didukung saham produsen baja. Posco melonjak 5,38%, dan Hyundai Steel naik 3,12% pada awal perdagangan. Sementara, indeks Australia S&P/ASX 200 naik 0,71%, terutama didukung sektor material.
Bursa Asia menghijau jelang rilis inflasi China
KONTAN.CO.ID - TOKYO. Bursa Asia dibuka menguat, Senin pagi (16/10), menjelang rilis data inflasi China. Mengutip CNBC, indeks Nikkei 225 menguat 0,7%. Indeks saham Jepang ini sudah reli sembilan hari berturut-turut. Di Korea, indeks Kospi juga naik 0,43%, terutama didukung saham produsen baja. Posco melonjak 5,38%, dan Hyundai Steel naik 3,12% pada awal perdagangan. Sementara, indeks Australia S&P/ASX 200 naik 0,71%, terutama didukung sektor material.