KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Asia bergerak mixed dengan mayoritas indeks melemah pada perdagangan Selasa (23/11) pagi. Pukul 08.33 WIB, indeks Hang Seng turun 223,58 poin atau ,91% ke 24.722,99. Taiex turun 39,23 poin atau 0,22% ke 17.763,03, Kospi turun 14,56 poin atau 0,48% ke 2.996,48, ASX 200 naik 45,92 poin atau 0,62% ke 7,399,00, Straits Times turun 3,30 poin atau 0,10% ke 3.233,72, FTSE Malaysia naik 3,11 poin atau 0,20% ke 1.529,54. Bursa Asia bergerak mixed setelah imbal hasil US Treasury dan dolar AS melonjak pasca pencalonan kembali Jerome Powell untuk memimpin Federal Reserve memicu taruhan pada pengetatan kebijakan yang lebih cepat.
Bursa Asia mixed, mayoritas indeks melemah pasca pencalonan kembali Jerome Powell
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Asia bergerak mixed dengan mayoritas indeks melemah pada perdagangan Selasa (23/11) pagi. Pukul 08.33 WIB, indeks Hang Seng turun 223,58 poin atau ,91% ke 24.722,99. Taiex turun 39,23 poin atau 0,22% ke 17.763,03, Kospi turun 14,56 poin atau 0,48% ke 2.996,48, ASX 200 naik 45,92 poin atau 0,62% ke 7,399,00, Straits Times turun 3,30 poin atau 0,10% ke 3.233,72, FTSE Malaysia naik 3,11 poin atau 0,20% ke 1.529,54. Bursa Asia bergerak mixed setelah imbal hasil US Treasury dan dolar AS melonjak pasca pencalonan kembali Jerome Powell untuk memimpin Federal Reserve memicu taruhan pada pengetatan kebijakan yang lebih cepat.