TOKYO. Bursa saham Asia dibuka naik di tengah bervariasinya data ekonomi Amerika Serikat (AS), mendukung kasus untuk kebijakan moneter tetap akomodatif. Sedangkan saham Jepang turun diiringi penguatan yen. Mengacu Bloomberg, Selasa (18/10), indeks MSCI Asia Pacific naik 0,1 % ke level 138,28 pada pukul 09:01 pagi waktu Tokyo. Indeks Topix Jepang turun 0,1 % karena yen diperdagangkan pada level 103,88 terhadap dollar. Investor menunda pengambilan risiko menjelang debat presiden AS ketiga pada hari Rabu, dan mereka mengurangi data ekonomi dan retorika dari para pembuat kebijakan untuk menimbang prospek ketika Federal Reserve akan menaikkan biaya pinjaman AS.
Bursa Asia naik di tengah variasinya data AS
TOKYO. Bursa saham Asia dibuka naik di tengah bervariasinya data ekonomi Amerika Serikat (AS), mendukung kasus untuk kebijakan moneter tetap akomodatif. Sedangkan saham Jepang turun diiringi penguatan yen. Mengacu Bloomberg, Selasa (18/10), indeks MSCI Asia Pacific naik 0,1 % ke level 138,28 pada pukul 09:01 pagi waktu Tokyo. Indeks Topix Jepang turun 0,1 % karena yen diperdagangkan pada level 103,88 terhadap dollar. Investor menunda pengambilan risiko menjelang debat presiden AS ketiga pada hari Rabu, dan mereka mengurangi data ekonomi dan retorika dari para pembuat kebijakan untuk menimbang prospek ketika Federal Reserve akan menaikkan biaya pinjaman AS.