HONG KONG. Bursa saham Asia berakhir menguat ditopang penguatan saham China pasca langkah regulator memberlakukan pembatasan short selling untuk menstabilkan pasar saham China. Indeks Shanghai Composite ditutup melonjak sebesar 3,7%. Saham Noble Group Ltd melonjak sebesar 23%, rebound dari penurunan bulanan terbesar sejak tahun 1999 lalu ketika anjlok sebesar 40%. Saham Harvey Norman Holdings Ltd meningkat sebesar 6,1% di Sydney, terbesar sejak Januari, seiring Credit Suisse Group AG menyarankan membeli saham dari rantai perbaikan rumah.
Bursa Asia naik pasca China larang short selling
HONG KONG. Bursa saham Asia berakhir menguat ditopang penguatan saham China pasca langkah regulator memberlakukan pembatasan short selling untuk menstabilkan pasar saham China. Indeks Shanghai Composite ditutup melonjak sebesar 3,7%. Saham Noble Group Ltd melonjak sebesar 23%, rebound dari penurunan bulanan terbesar sejak tahun 1999 lalu ketika anjlok sebesar 40%. Saham Harvey Norman Holdings Ltd meningkat sebesar 6,1% di Sydney, terbesar sejak Januari, seiring Credit Suisse Group AG menyarankan membeli saham dari rantai perbaikan rumah.