KONTAN.CO.ID - SIDNEY. Bursa Asia merangkak naik di perdagangan pagi pekan ini, Senin (18/12). Bursa di kawasan menguntit Wall Street yang menyentuh rekor akhir pekan lalu berkendara spekulasi parlemen AS akan mengesahkan undang-undang reformasi pajak yang telah dinantikan pasar. Indeks MSCI untuk Asia Pasifik di luar Jepang memperoleh 0,1% pagi ini, setelah pekan lalu melaju 0,8%. Indeks Nikkei 225 pagi ini naik sampai 1% ke 22.795, mendekati level tertinggi 25 tahun yang ditoreh bulan lalu di posisi 23.382. Dollar AS mengail keuntungan pagi ini terhadap yen, setelah pekan lalu The Greenback melemah 0,8%.
Bursa Asia terbawa optimisme RUU Pajak AS
KONTAN.CO.ID - SIDNEY. Bursa Asia merangkak naik di perdagangan pagi pekan ini, Senin (18/12). Bursa di kawasan menguntit Wall Street yang menyentuh rekor akhir pekan lalu berkendara spekulasi parlemen AS akan mengesahkan undang-undang reformasi pajak yang telah dinantikan pasar. Indeks MSCI untuk Asia Pasifik di luar Jepang memperoleh 0,1% pagi ini, setelah pekan lalu melaju 0,8%. Indeks Nikkei 225 pagi ini naik sampai 1% ke 22.795, mendekati level tertinggi 25 tahun yang ditoreh bulan lalu di posisi 23.382. Dollar AS mengail keuntungan pagi ini terhadap yen, setelah pekan lalu The Greenback melemah 0,8%.