NEW YORK. Pasar saham dunia sebagian besar jatuh pada Senin (Selasa pagi WIB) dan dollar merosot terhadap mata uang "safe-haven" yen, setelah pembatasan imigran memicu kekhawatiran tentang dampak kebijakan-kebijakan Presiden AS Donald Trump terhadap perdagangan dan ekonomi global. Indeks saham semua-negara dunia, MSCI, turun 0,62 %, sedangkan Indeks FTSEurofirst 300 saham-saham pan-Eropa terkemuka ditutup turun 1,06 %. Indeks saham di Jerman, Prancis, Italia dan Spanyol semua turun lebih dari 1 %. Saham-saham di Wall Street juga jatuh sekitar 1 % tetapi mengurangi beberapa kerugian mereka di akhir sesi.
Bursa global terpukul pembatasan imigran Trump
NEW YORK. Pasar saham dunia sebagian besar jatuh pada Senin (Selasa pagi WIB) dan dollar merosot terhadap mata uang "safe-haven" yen, setelah pembatasan imigran memicu kekhawatiran tentang dampak kebijakan-kebijakan Presiden AS Donald Trump terhadap perdagangan dan ekonomi global. Indeks saham semua-negara dunia, MSCI, turun 0,62 %, sedangkan Indeks FTSEurofirst 300 saham-saham pan-Eropa terkemuka ditutup turun 1,06 %. Indeks saham di Jerman, Prancis, Italia dan Spanyol semua turun lebih dari 1 %. Saham-saham di Wall Street juga jatuh sekitar 1 % tetapi mengurangi beberapa kerugian mereka di akhir sesi.