TOKYO. Bursa saham Jepang jatuh untuk hari kedua setelah yen menyentuh level tertinggi sejak November, Selasa (24/1). Dipicu rencana Presiden Donald Trump yang mengkaji kembali hubungan kemitraan perdagangan Amerika. Mengutip Bloomberg, indeks Topix turun 0,4 % pada pukul 09:46 waktu Tokyo. Kemudian, indeks Nikkei 225 turun 0,4 %. “Melepaskan diri dari perjanjian perdagangan bebas dan memaksakan pajak perbatasan dilihat oleh pasar sebagai negatif untuk dollar,” kata Ric Spooner, analis CMC Markets Asia Ltd.
Bursa Jepang jatuh untuk hari kedua
TOKYO. Bursa saham Jepang jatuh untuk hari kedua setelah yen menyentuh level tertinggi sejak November, Selasa (24/1). Dipicu rencana Presiden Donald Trump yang mengkaji kembali hubungan kemitraan perdagangan Amerika. Mengutip Bloomberg, indeks Topix turun 0,4 % pada pukul 09:46 waktu Tokyo. Kemudian, indeks Nikkei 225 turun 0,4 %. “Melepaskan diri dari perjanjian perdagangan bebas dan memaksakan pajak perbatasan dilihat oleh pasar sebagai negatif untuk dollar,” kata Ric Spooner, analis CMC Markets Asia Ltd.