KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa kawasan Asia bergerak mixed dengan kecenderungan menguat. Selasa (27/2) pukul 8,47 WIB indeks Nikkei 225 melonjak 1,23% ke 22.424. Hang Seng menanjak 0,50% ke 31.654. Sedangkan Taiex menguat 0,43% ke 10.879. Indeks Kospi menguat 0,54% ke 2.471 dan Straits Times menguat 0,33% ke 3.567. Hanya indeks Shanghai yang melemah 0,42% ke 3.315. Dari bursa Jepang, harga saham SoftBank Group menguat 1,25%. Harga saham Fanuc Manufacturing menguat 1,99% dan Fast Retailing menguat 0,97%. Di sektor otomotif, harga saham Honda Motor menguat 1,46%.
Bursa kawasan Asia bergerak mixed dengan kecenderungan menguat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa kawasan Asia bergerak mixed dengan kecenderungan menguat. Selasa (27/2) pukul 8,47 WIB indeks Nikkei 225 melonjak 1,23% ke 22.424. Hang Seng menanjak 0,50% ke 31.654. Sedangkan Taiex menguat 0,43% ke 10.879. Indeks Kospi menguat 0,54% ke 2.471 dan Straits Times menguat 0,33% ke 3.567. Hanya indeks Shanghai yang melemah 0,42% ke 3.315. Dari bursa Jepang, harga saham SoftBank Group menguat 1,25%. Harga saham Fanuc Manufacturing menguat 1,99% dan Fast Retailing menguat 0,97%. Di sektor otomotif, harga saham Honda Motor menguat 1,46%.