KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pasar saham Asia melompat tinggi pada perdagangan Jumat (27/3) pagi. Mengikuti jejak Dow Jones Industrial Average yang bersorak dengan kenaikan tiga hari tertinggi sejak 1931. Melansir CNBC, pasar saham Korea Selatan memimpin kenaikan di antara pasar utama regional, dengan Kospi naik 3,73% sedangkan indeks Kosdaq naik 4%. Di Jepang, Nikkei 22 melonjak 3,5% pada awal perdagangan sementara indeks Topix naik 3,11%.
Bursa Korea melompat hampir 4% pagi ini, mengikuti jejak Dow Jones
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pasar saham Asia melompat tinggi pada perdagangan Jumat (27/3) pagi. Mengikuti jejak Dow Jones Industrial Average yang bersorak dengan kenaikan tiga hari tertinggi sejak 1931. Melansir CNBC, pasar saham Korea Selatan memimpin kenaikan di antara pasar utama regional, dengan Kospi naik 3,73% sedangkan indeks Kosdaq naik 4%. Di Jepang, Nikkei 22 melonjak 3,5% pada awal perdagangan sementara indeks Topix naik 3,11%.