KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Wakaf Indonesia (BWI) terus mendorong agar wakaf menjadi bagian dari lifestyle masyarakat dan disahkan menjadi aturan resmi pemerintah. "Kalau wakaf ini bisa masuk dalam mainstream government policy luar biasa," kata Ketua BWI, Muhammad Nuh dalam Acara Gebyar Wakaf Ramadhan, Rabu (27/3). Nuh mengajak, seluruh pemangku kepentingan untuk bersinergi untuk melanjutkan upaya pengaturan resmi wakaf dan menjadikan wakaf sebagai kebiasaan melalui literasi dan sosialiasi kepada masyarakat.
BWI Dorong Wakaf Masuk Dalam Aturan Resmi Pemerintah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Wakaf Indonesia (BWI) terus mendorong agar wakaf menjadi bagian dari lifestyle masyarakat dan disahkan menjadi aturan resmi pemerintah. "Kalau wakaf ini bisa masuk dalam mainstream government policy luar biasa," kata Ketua BWI, Muhammad Nuh dalam Acara Gebyar Wakaf Ramadhan, Rabu (27/3). Nuh mengajak, seluruh pemangku kepentingan untuk bersinergi untuk melanjutkan upaya pengaturan resmi wakaf dan menjadikan wakaf sebagai kebiasaan melalui literasi dan sosialiasi kepada masyarakat.