KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Keseriusan Pertamina dalam menyokong Proyek Strategis Nasional (PSN) Refinery Development Master Plan (RDMP) di Balikpapan dibuktikan melalui keberhasilannya mencetak milestones yang vital. Setelah sukses melakukan Lifting Alkylation Reactor Equipment pada bulan Agustus 2021, di bulan Oktober 2021 Pertamina melalui salah satu anak usaha PT Kilang Pertamina Internasional yakni PT Kilang Pertamina Balikpapan (PT KPB) kembali melaksanakan milestone penting dalam proyek dengan melakukan pemasangan ‘Column Propane’ atau ‘Propylene Splitter’, sebuah peralatan penting yang berfungsi untuk memisahkan propylene product dari propane product. Column Propane atau Propylene Splitter dengan tag number C-063-06 pada unit PRU (Propylene Recovery Unit) tersebut resmi dipasang pada 25 Oktober 2021. Capaian tersebut akan berkontribusi terhadap progres positif RDMP Balikpapan yang pada mid Oktober telah mencapai 42.57 %.
Capai kemajuan, alat propylene splitter di proyek RDMP Balikpapan resmi dipasang
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Keseriusan Pertamina dalam menyokong Proyek Strategis Nasional (PSN) Refinery Development Master Plan (RDMP) di Balikpapan dibuktikan melalui keberhasilannya mencetak milestones yang vital. Setelah sukses melakukan Lifting Alkylation Reactor Equipment pada bulan Agustus 2021, di bulan Oktober 2021 Pertamina melalui salah satu anak usaha PT Kilang Pertamina Internasional yakni PT Kilang Pertamina Balikpapan (PT KPB) kembali melaksanakan milestone penting dalam proyek dengan melakukan pemasangan ‘Column Propane’ atau ‘Propylene Splitter’, sebuah peralatan penting yang berfungsi untuk memisahkan propylene product dari propane product. Column Propane atau Propylene Splitter dengan tag number C-063-06 pada unit PRU (Propylene Recovery Unit) tersebut resmi dipasang pada 25 Oktober 2021. Capaian tersebut akan berkontribusi terhadap progres positif RDMP Balikpapan yang pada mid Oktober telah mencapai 42.57 %.