KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sampai kuartal II 2019, PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) sudah menyerap alokasi belanja modal (capex) sebesar Rp 15,4 miliar dari total dana yang disiapkan sebesar Rp 30 miliar tahun ini. Moeljati Soetrisno, Direktur TOTL menjelaskan sebagian besar capex dikucurkan untuk pembelian hardware dan memperbarui software perseroan. Baca Juga: Total Bangun Persada (TOTL) merevisi target tahun ini, begini alasan manajemen
Capex Total Bangun Persada (TOTL) tahun depan turun drastis, kenapa?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sampai kuartal II 2019, PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) sudah menyerap alokasi belanja modal (capex) sebesar Rp 15,4 miliar dari total dana yang disiapkan sebesar Rp 30 miliar tahun ini. Moeljati Soetrisno, Direktur TOTL menjelaskan sebagian besar capex dikucurkan untuk pembelian hardware dan memperbarui software perseroan. Baca Juga: Total Bangun Persada (TOTL) merevisi target tahun ini, begini alasan manajemen