KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Capri Nusa Satu Properti Tbk (CPRI) fokus menyelesaikan proyek The Atuh Beach Resort di Nusa Penida, mengingat tren penjualan dan sewa gedung perkantoran menurun akibat pandemi COVID-19 dan kebijakan work from home (WFH). Jensen Surbakti, Direktur Utama CPRI mengungkapkan begitu pandemi berakhir, salah satu sektor yang paling cepat mengalami kebangkitan (recovery) adalah sektor pariwisata. Dengan demikian pihaknya memilih memusatkan dan mendahulukan kelangsungan proyek tersebut. Baca Juga: CPRI memproyeksi harga sewa gedung perkantoran bisa meningkat pada kuartal II-2021
Capri Nusa Satu Properti (CPRI) fokus selesaikan proyek resort di Nusa Penida
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Capri Nusa Satu Properti Tbk (CPRI) fokus menyelesaikan proyek The Atuh Beach Resort di Nusa Penida, mengingat tren penjualan dan sewa gedung perkantoran menurun akibat pandemi COVID-19 dan kebijakan work from home (WFH). Jensen Surbakti, Direktur Utama CPRI mengungkapkan begitu pandemi berakhir, salah satu sektor yang paling cepat mengalami kebangkitan (recovery) adalah sektor pariwisata. Dengan demikian pihaknya memilih memusatkan dan mendahulukan kelangsungan proyek tersebut. Baca Juga: CPRI memproyeksi harga sewa gedung perkantoran bisa meningkat pada kuartal II-2021