KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Semut adalah salah satu jenis serangga yang bisa mengganggu Anda. Gigitan serangga itu bisa memicu masalah kulit sehingga mengganggu kesehatan. Anda tidak perlu khawatir karena beragam bahan alami bisa dipakai sebagai cara mengusir semut. Sebenarnya, ada banyak produk pembasmi semut di pasaran yang bisa Anda temui. Namun, karena terbuat dari bahan kimia, produk tersebut cukup berisiko untuk dipakai. Apalagi jika ada anak kecil atau hewan peliharaan di rumah Anda. Dikhawatirkan produk berbahan kimia menimbulkan efek samping yang tidak diinginkan. Supaya hal itu tak terjadi, cobalah untuk memanfaatkan bahan-bahan alami di sekitar Anda. Tidak hanya aman digunakan, bahan alami juga efektif sebagai obat semut.
Cari cara mengusir semut? Coba 7 bahan alami ini, yuk
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Semut adalah salah satu jenis serangga yang bisa mengganggu Anda. Gigitan serangga itu bisa memicu masalah kulit sehingga mengganggu kesehatan. Anda tidak perlu khawatir karena beragam bahan alami bisa dipakai sebagai cara mengusir semut. Sebenarnya, ada banyak produk pembasmi semut di pasaran yang bisa Anda temui. Namun, karena terbuat dari bahan kimia, produk tersebut cukup berisiko untuk dipakai. Apalagi jika ada anak kecil atau hewan peliharaan di rumah Anda. Dikhawatirkan produk berbahan kimia menimbulkan efek samping yang tidak diinginkan. Supaya hal itu tak terjadi, cobalah untuk memanfaatkan bahan-bahan alami di sekitar Anda. Tidak hanya aman digunakan, bahan alami juga efektif sebagai obat semut.