KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Zurich General Takaful Indonesia (Zurich Syariah) mencatatkan kinerja positif pada 2022. Perusahaan tersebut berhasil mencatatkan pertumbuhan 43% pada 2022. Berdasarkan data Zurich Indonesia, Zurich Syariah berhasil meraup Rp 389 miliar pada 2022 atau mencatatkan kenaikan pertumbuhan 43% secara Year on Year (YoY), jika dibandingkan 2021 yang mencapai Rp 272 miliar. Peningkatan sebesar 43% juga terjadi pada 2021 yang mana meningkat dari tahun sebelumnya Rp 190 miliar menjadi Rp Rp 272 miliar.
Catatkan Kinerja Positif, Zurich Syariah Tumbuh 43% Sepanjang 2022
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Zurich General Takaful Indonesia (Zurich Syariah) mencatatkan kinerja positif pada 2022. Perusahaan tersebut berhasil mencatatkan pertumbuhan 43% pada 2022. Berdasarkan data Zurich Indonesia, Zurich Syariah berhasil meraup Rp 389 miliar pada 2022 atau mencatatkan kenaikan pertumbuhan 43% secara Year on Year (YoY), jika dibandingkan 2021 yang mencapai Rp 272 miliar. Peningkatan sebesar 43% juga terjadi pada 2021 yang mana meningkat dari tahun sebelumnya Rp 190 miliar menjadi Rp Rp 272 miliar.