KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Caturkarda Depo Bangunan Tbk (DEPO) optimistis dengan prospek bisnis di tahun 2025. Manajemen DEPO mengincar angka penjualan mencapai Rp 3 triliun di 2025, seiring dengan situasi dan pemerintahan baru yang lebih menjanjikan. “Perseroan optimis penjualan dapat meningkat sampai dengan Rp 3 triliun dan laba bersih juga akan meningkat yang sesedikitnya adalah stabil sejalan dengan peningkatan penjualan,” ungkap Presiden Direktur Caturkarda Depo Bangunan, Kambiyanto Kettin kepada Kontan.co.id, Senin (16/12).
Caturkarda Depo Bangunan (DEPO) Targetkan Penjualan Rp 3 Triliun Tahun Depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Caturkarda Depo Bangunan Tbk (DEPO) optimistis dengan prospek bisnis di tahun 2025. Manajemen DEPO mengincar angka penjualan mencapai Rp 3 triliun di 2025, seiring dengan situasi dan pemerintahan baru yang lebih menjanjikan. “Perseroan optimis penjualan dapat meningkat sampai dengan Rp 3 triliun dan laba bersih juga akan meningkat yang sesedikitnya adalah stabil sejalan dengan peningkatan penjualan,” ungkap Presiden Direktur Caturkarda Depo Bangunan, Kambiyanto Kettin kepada Kontan.co.id, Senin (16/12).