KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Masyarakat harus memahami penyebaran virus corona baru guna mencegah terjadinya klaster-klaster Covid-19. Caranya? "Harus paham potensi penularan dari siapa. Jika sudah ada gejala, langsung pakai masker," kata Tim Pakar Satgas Covid-19 Dr. Dewi Nur Aisyah di laman covid19.go.id. Menurut dia, jika salah satu rekan satu ruangan di kantor atau anggota keluarga positif terjangkit virus corona, maka teman sekantor dan keluarga wajib melakukan swab test.
Cegah klaster virus corona, begini caranya menurut Satgas Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Masyarakat harus memahami penyebaran virus corona baru guna mencegah terjadinya klaster-klaster Covid-19. Caranya? "Harus paham potensi penularan dari siapa. Jika sudah ada gejala, langsung pakai masker," kata Tim Pakar Satgas Covid-19 Dr. Dewi Nur Aisyah di laman covid19.go.id. Menurut dia, jika salah satu rekan satu ruangan di kantor atau anggota keluarga positif terjangkit virus corona, maka teman sekantor dan keluarga wajib melakukan swab test.