KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksi beranjak dari posisi 7.054,12 pada hari ini (24/11). Sekedar mengingatkan, IHSG ditutup menguat 0,33% ke 7.054,12 pada perdagangan kemarin (23/11). Penguatan harga komoditas batubara dan menguatnya sektor keuangan menjadi penopang penguat indeks. Head of Research Jasa Utama Capital Sekuritas Cheryl Tanuwijaya melihat sentimen eksternal masih membayangi pasar saham dalam negeri. Investor mencermati langkah bank sentral Amerika Serikat (AS) terkait kebijakan suku bunga berikutnya.
- Rekomendasi buy mencermati harga Rp 520 - Rp 530. MACD golden cross, volume naik.
- Target harga: Rp 560
- Stoploss: Rp 500.
- Rekomendasi buy memperhatikan harga Rp 960 - Rp 970. Breakout resisten, volume naik.
- Target harga: Rp 1.010
- Stoploss: Rp 940.
ANTM Chart by TradingView
- Rekomendasi buy mengamati harga Rp 1.960 - Rp 1.970. Volume naik, dekat support.
- Target harga: Rp 2.100
- Stoploss: Rp 1.940.
- Rekomendasi buy mencermati harga Rp 360 - Rp 364. MA & stoch golden cross, volume naik.
- Target harga: Rp 394
- Stoploss: Rp 356.
- Rekomendasi buy mengamati harga Rp 1.580 - Rp 1.590. Uptrend, MACD menguat.
- Target harga: Rp 1.680
- Stoploss: Rp 1.560.