KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka naik ke level 6.619,06 pada pembukaan perdagangan Rabu (7/6) dari penutupan sebelumnya di 6.618,92. IHSG lalu lanjut naik hingga sempat menyentuh level tertinggi di 6.638,48 per pukul 09.17 WIB. Sebelumnya, Retail Analyst BNI Sekuritas Maxi Liesyaputra & Technical Research Team BNI Sekuritas memprediksi, IHSG berada dalam tren bearish selama di bawah 6.815. IHSG ditutup di level 6.618, di bawah 5 day MA (6.640). Indikator MACD bearish, Stochastic oversold, dan candle inverted hammer. Level resistance berada di 6.662/6.715 dengan support di 6.601/6.566.
Cek Rekomendasi Saham PGAS, UNVR, BBTN, dan MAPI untuk Perdagangan Rabu (7/6)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka naik ke level 6.619,06 pada pembukaan perdagangan Rabu (7/6) dari penutupan sebelumnya di 6.618,92. IHSG lalu lanjut naik hingga sempat menyentuh level tertinggi di 6.638,48 per pukul 09.17 WIB. Sebelumnya, Retail Analyst BNI Sekuritas Maxi Liesyaputra & Technical Research Team BNI Sekuritas memprediksi, IHSG berada dalam tren bearish selama di bawah 6.815. IHSG ditutup di level 6.618, di bawah 5 day MA (6.640). Indikator MACD bearish, Stochastic oversold, dan candle inverted hammer. Level resistance berada di 6.662/6.715 dengan support di 6.601/6.566.