KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menutup pekan lalu dengan penguatan 24,97 poin atau naik 0,35% pada perdagangan Jum'at (8/12). Membawa IHSG ke posisi 7.159,59 sebagai titik landas awal pekan ini, Senin (11/12). Analis RHB Sekuritas Indonesia Muhammad Wafi mengamati IHSG terlihat kembali melakukan rebound disertai volume. Selama bertahan di atas garis MA5, maka IHSG berpeluang untuk kembali rebound dan melanjutkan fase bullish-nya. "Namun jika breakdown support garis MA5 maka berpeluang untuk kembali membuat Lower Low level menguji support MA20 sekaligus support bullish channel-nya," terang Wafi dalam risetnya, Senin (11/12).
Cek Rekomendasi Teknikal Saham ISAT, PGEO, ARTO dan MEDC untuk Senin (11/12)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menutup pekan lalu dengan penguatan 24,97 poin atau naik 0,35% pada perdagangan Jum'at (8/12). Membawa IHSG ke posisi 7.159,59 sebagai titik landas awal pekan ini, Senin (11/12). Analis RHB Sekuritas Indonesia Muhammad Wafi mengamati IHSG terlihat kembali melakukan rebound disertai volume. Selama bertahan di atas garis MA5, maka IHSG berpeluang untuk kembali rebound dan melanjutkan fase bullish-nya. "Namun jika breakdown support garis MA5 maka berpeluang untuk kembali membuat Lower Low level menguji support MA20 sekaligus support bullish channel-nya," terang Wafi dalam risetnya, Senin (11/12).