KONTAN.CO.ID - BEIJING. China menyerang Amerika Serikat dengan menyebut negara Adidaya ini sebagai sumber ketidakstabilan terbesar di dunia. Hal ini diucapkan diplomat top China pada pertemuan G20 di Jepang. Hubungan antara dua ekonomi terbesar dunia itu telah menukik tajam di tengah perang dagang yang keras dan argumen tentang isu-isu hak asasi manusia, Hong Kong dan dukungan AS untuk Taiwan yang diklaim oleh Tiongkok. Baca Juga: Gara-gara wabah penyakit, impor daging babi China capai 1,5 juta ton hingga Oktober
China: Amerika adalah sumber ketidakpastian terbesar di dunia
KONTAN.CO.ID - BEIJING. China menyerang Amerika Serikat dengan menyebut negara Adidaya ini sebagai sumber ketidakstabilan terbesar di dunia. Hal ini diucapkan diplomat top China pada pertemuan G20 di Jepang. Hubungan antara dua ekonomi terbesar dunia itu telah menukik tajam di tengah perang dagang yang keras dan argumen tentang isu-isu hak asasi manusia, Hong Kong dan dukungan AS untuk Taiwan yang diklaim oleh Tiongkok. Baca Juga: Gara-gara wabah penyakit, impor daging babi China capai 1,5 juta ton hingga Oktober