KONTAN.CO.ID - TAIPEI. Sejumlah kecil pasukan AS ditempatkan di Taiwan untuk berlatih dengan tentara Taiwan, Presiden Tsai Ing-wen mengatakan dalam sebuah wawancara dengan CNN, membenarkan kehadiran pasukan Amerika Serikat di wilayahnya. Ketegangan antara Taiwan dan China, yang tidak mengesampingkan pengambilalihan pulau itu dengan paksa, telah meningkat dalam beberapa pekan terakhir karena Beijing meningkatkan tekanan militer dan politik. “Kami memiliki berbagai kerjasama dengan AS yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pertahanan kami,” kata Tsai kepada CNN dalam wawancara yang ditayangkan pada Kamis (28/10), seperti dikutip Reuters.
China bisa murka, Presiden Tsai benarkan pasukan AS berlatih dengan tentara Taiwan
KONTAN.CO.ID - TAIPEI. Sejumlah kecil pasukan AS ditempatkan di Taiwan untuk berlatih dengan tentara Taiwan, Presiden Tsai Ing-wen mengatakan dalam sebuah wawancara dengan CNN, membenarkan kehadiran pasukan Amerika Serikat di wilayahnya. Ketegangan antara Taiwan dan China, yang tidak mengesampingkan pengambilalihan pulau itu dengan paksa, telah meningkat dalam beberapa pekan terakhir karena Beijing meningkatkan tekanan militer dan politik. “Kami memiliki berbagai kerjasama dengan AS yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pertahanan kami,” kata Tsai kepada CNN dalam wawancara yang ditayangkan pada Kamis (28/10), seperti dikutip Reuters.