BEIJING. Perusahaan investasi asal China yaitu China Investment Corp (CIC) membuka pintu bagi penyelamatan Eropa. Maksudnya adalah, CIC akan melakukan investasi di Eropa meskipun secara tak langsung (indirect investment). Jesse Wang, wakil presiden eksekutif CIC menuturkan lembaganya tak akan menjadi pintu utama bagi Eropa untuk mengatasi masalah keuangannya. Namun CIC belum mau memberikan detail investasi tersebut. "Jika selama proses tersebut muncul peluang investasi yang menarik di Eropa, CIC akan secara langsung membantu perusahaan terkait atau negara tersebut untuk bangkit dari keterpurukan ekonomi," janjinya.
China membuka peluang bantuan ke Eropa secara tak langsung
BEIJING. Perusahaan investasi asal China yaitu China Investment Corp (CIC) membuka pintu bagi penyelamatan Eropa. Maksudnya adalah, CIC akan melakukan investasi di Eropa meskipun secara tak langsung (indirect investment). Jesse Wang, wakil presiden eksekutif CIC menuturkan lembaganya tak akan menjadi pintu utama bagi Eropa untuk mengatasi masalah keuangannya. Namun CIC belum mau memberikan detail investasi tersebut. "Jika selama proses tersebut muncul peluang investasi yang menarik di Eropa, CIC akan secara langsung membantu perusahaan terkait atau negara tersebut untuk bangkit dari keterpurukan ekonomi," janjinya.