KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Kementerian Perindustrian China dikabarkan telah meminta perusahaan teknologi termasuk Alibaba Group Ltd dan Tencent Holdings Ltd untuk berhenti memblokir tautan situs web satu sama lain dari platform mereka. Mengutip Reuters, Kementerian Perindustrian dan Teknologi Informasi telah melakukan pertemuan dengan beberapa perusahaan teknologi, seperti Alibaba, Tencent, ByteDance, Baidu Inc, Huawei Technologies Co dan Xiaomi Corp. Dalam pertemuan tersebut, kementerian memberitahu perusahaan bahwa semua platform harus dibuka blokirnya pada waktu tertentu.
China minta perusahaan teknologi untuk membuka platform satu sama lain
KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Kementerian Perindustrian China dikabarkan telah meminta perusahaan teknologi termasuk Alibaba Group Ltd dan Tencent Holdings Ltd untuk berhenti memblokir tautan situs web satu sama lain dari platform mereka. Mengutip Reuters, Kementerian Perindustrian dan Teknologi Informasi telah melakukan pertemuan dengan beberapa perusahaan teknologi, seperti Alibaba, Tencent, ByteDance, Baidu Inc, Huawei Technologies Co dan Xiaomi Corp. Dalam pertemuan tersebut, kementerian memberitahu perusahaan bahwa semua platform harus dibuka blokirnya pada waktu tertentu.