KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Menteri Luar Negeri China Wang Yi mengatakan penempatan rudal jarak menengah AS di Filipina merusak perdamaian dan stabilitas regional. Pernyataan tersebut dirilis secara resmi oleh Kementerian Luar Negeri China pada hari Minggu (29/9/2024). Mengutip Reuters, berbicara kepada Menteri Luar Negeri Korea Selatan Cho Tae-yul di New York pada hari Sabtu, Wang juga menyerukan untuk menghindari "perang atau kekacauan di Semenanjung Korea".
China: Penempatan Rudal AS di Filipina Merusak Perdamaian
KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Menteri Luar Negeri China Wang Yi mengatakan penempatan rudal jarak menengah AS di Filipina merusak perdamaian dan stabilitas regional. Pernyataan tersebut dirilis secara resmi oleh Kementerian Luar Negeri China pada hari Minggu (29/9/2024). Mengutip Reuters, berbicara kepada Menteri Luar Negeri Korea Selatan Cho Tae-yul di New York pada hari Sabtu, Wang juga menyerukan untuk menghindari "perang atau kekacauan di Semenanjung Korea".