BEIJING. Pemerintah China mengeluarkan peringatan terbaru mengenai ancaman kelompok ekstrimis global di negara tersebut. Hal ini menyusul laporan adanya kelompok minoritas Muslim China yang berjuang bersama kelompok militan di Suriah dan Irak.Sharhat Ahan, petinggi partai pemerintahan di Xinjiang, pada Minggu (12/3), menjadi pihak terkini dari wilayah mayoritas Muslim yang mengeluarkan peringatan bahwa situasi politik China rentan dengan situasi anti teror internasional dan imbauan untuk "perang rakyat".Dalam setahun terakhir, pemimpin regional di Xinjiang, yang merupakan kampung halaman warga etnis minoritas Uighur, telah mengeluarkan pengawasan, patroli polisi, dan kesiagaan penuh dengan tujuan untuk menunjukkan kekuatan pasukan keamanan pemerintah.
China rentan ancaman ektrimis religius global
BEIJING. Pemerintah China mengeluarkan peringatan terbaru mengenai ancaman kelompok ekstrimis global di negara tersebut. Hal ini menyusul laporan adanya kelompok minoritas Muslim China yang berjuang bersama kelompok militan di Suriah dan Irak.Sharhat Ahan, petinggi partai pemerintahan di Xinjiang, pada Minggu (12/3), menjadi pihak terkini dari wilayah mayoritas Muslim yang mengeluarkan peringatan bahwa situasi politik China rentan dengan situasi anti teror internasional dan imbauan untuk "perang rakyat".Dalam setahun terakhir, pemimpin regional di Xinjiang, yang merupakan kampung halaman warga etnis minoritas Uighur, telah mengeluarkan pengawasan, patroli polisi, dan kesiagaan penuh dengan tujuan untuk menunjukkan kekuatan pasukan keamanan pemerintah.